link

Kamis, 04 Oktober 2012

menjinakkan ayam hutan hijau

Alhamdulillah, ada sedikit waktu luang untuk menulis blog ini. baik, mari kita mulai  bagai mana cara menjinakkan ayam hutan.  Dalam pokok bahasan kali ini penulis mau membahas untuk tips menjinakkan ayam hutan hasil tangkapan, Penulis sendiri sudah beberapa kali memelihara ayam hutan hasil tangkapan, yah... namanya saja ayam hutan, sesuai sifatnya yang liar maka ayam ini sulit untuk di jinakkan. 

Penulis akan memberikan informasi  secara umum yang biasa dilakuaka oleh penghobies ayam hutan dalam menjinakkan ayam hutan hasil tangkapan:
 TAHAP I
1. Tempatkan ayam jauh dari keramaian atau tempat yang jarang dilewati anggota keluarga
Ayam ini akan meronta-ronta (nglabak- bhs jawa) bila melihat kita dan keluarga kita , jika kondisi ini di biarkan maka ayam akan rusak terutama pada bagian kepalanya, mending kalo cuma botak, tapi terkadang kulit kepalanya sampia mengelupas. 

2. Tutup sangkar dengan kain.
Hal ini akan sangat membantu karena ayam tidak dapat melihat kita  anggota keluarga secara langsung, hal ini sangat diperlukan untuk beradaptasi dengan lingkungannya yang baru. Seiring dengan bertambahnya waktu , maka kain penutup bisa kita buka sedikit demi sedikit, sampai akhirnya terbuka seluruh kain penutupnya.
 
Catatan . 
1. Hal yang terpenting dalam tahapan ini adalah bagai mana ayam hutan mau bertahan hidup
2.Berikan pakan kesukaannya. secara umum ayam hutan suka
  • Serangga seperti Jangkrik, kroto, ulat hongkong. jika memberi jangkrik sebaiknya kaki jangkrik di hilangkan terlebih dahulu. dan ingat berikan porsi SEDIKIT saja untuk pakan ini , karena jika serangga tidak habis dimakan maka akan membusuk dan menjadi sumber penyakit
  • Berikan beras merah atau jagung 
  • JANGAN diberi minum. hal ini dikarenakan ayam hutan sangat rentan terhadap pilek. Sebetulnya alasan untuk tidak diberi minum karena perawatan ayam ini "masih serba sulit". jika diberikan air minum biasanya cepat kotor karena ayam masih bergerak liar kesana kemari, dengan kondisi kotor ini air dapat menajdi sumber penyakit selain itu terkadang tempat minumnya lepas dan membuat suara gaduh, hal ini bisa menambah stress ayam kita. Menurut pengalaman penulis ayam ini bisa tahan tanpa minum sampai 2 bulan ( srangga, dan biji-bijian sudah mengandung air)
  •   Jika waktu luang (minggu misalnya) semprotkan air pada tubuh ayam hutan. Biasanya ketika disemprot ayam akan ketakutan, tetapi ha ini biasa saja.  Selanjutnya setelah disemprot air ayam akan nyaman, dan akan menghaluskan dan menata bulu-bulunya.
  • Setelah dismperot air maka bersihkan tempat pakan , berikan makan spesialnya/serangga dan beras merah. 
  • Mulai buka kain sampai separuh bagian dan usahakan sangkar terkena sinar matahari langsung. Hal ini juga dapat untuk mengetahui perkembangan ayam hutan kita, apakah tingkat keliarannya berkurang atau tidak. Lakukan ini setelah kurang lebih satu minggu  masa karantina.
  • Jika ayam terlihat sakit lihat tips mengobati ayam hutan sakit
TAHAP II.
Jika ayam sudah mulai beradaptasi dengan linkungan kita hal ini ditandai dengan ayam tidak sakit, dan pakan selalu habis, maka tahap selajutnya adalah :
  • Dekatkan dengan sesama ayam hutam yang sudah jinak , akan lebih baik jika ayam yag kita dekatkan usianya lebih muda. ijni akan melatih mental ayam karantina kita. biasanya pada fase ini  ayam akan mengeluarka suara pelan "kek...kek..kek... berulang ". dari sini kita dapat mengetahui mentalisan ayam ini. kalo kita beruntung dalam  waktu 1-2 minggu ayam ini jika kita dengakta dengan ayam yang lebih muda akan agrseif ( ingin bertarung) TAPI jika pada tahap ini ayam belum ada reaksi seperti saya uraikan di depan, TENANG saja hal itu BIASA saja. Terkadang penulis mendapatinya pada 1- 2 bulan, di mana ayam baru menunjukkan mentalitasnya. Hal ini disebabkan oleh tingkat Stress yang ada pada ayam hutan kita   
  • Jika tidak mempunyai ayam hutan  bisa kita dekatkan dengan bekisar betina, atau ayam kampung. Yang perlu perhatikan bahwa sebaiknya ayam tersebut : 1. JINAK, Lebih muda, dan ukuran fisiknya Lebih Kecil dari ayam karantina kita.
  • Jika di dapati ayam hutan kita ketakutan SEGERA pindahkan ayam penjinak tersebut, dan ciptakan suasana nyaman kembali pada ayam karantina kita
  • Metode pendekatan ayam jinak bisa dilakukan secara bertahap. Artinya tidak langsung kita dekatkan, tapi bisa kita perlihatkan dari jauh, dan semakin mendekat, dan akhirnya betul-betul dekat.
    TAHAP III
jika kondis ayam karantina kita menunjukkan metal/perkembangan yang baik, sesekali  bisa kita pindakhkan kandang untuk kita dekatkan dengan ayam -ayam yang sudah jinak,(ayam kampung) lebih disarankan ayam hutan betina jinak atau ayam bekisar betina
  • Bersihkan tempat pakan dan beri pakan kesukaannya ( ini sangat penting untuk kenyamanan selanjutnya)
  • Bawa sangkar dalam keadaan kain tertutup rapat
  • dekatkan pada komunitas ayam kampung, atau ayam hutan jinak kita
  • setelah sampai  buka separuh dulu kain penutupnya. Hal ini dikarenakan ayam akan beradaptasi lagi dengan tempat yang baru, dan biasanya ayam akan terbias oleh keberadaan ayam ayam kita yang sudah jinak
  • jika ayam tidak meronta dan tidak menunjukkan gejala ketakutan maka penutup bisa kita buka lebih lebar lagi shingga bisa melihat ayam (kampung)jinak sekelilingmya.
 Kata kunci pada tahap ini adalah ayam pemancing mental harus betul-betul  JINAK

masih ada 2 tahap lagi , tapi maaf sudah capek nih...............
,ohon tunggu update berikutnya untuk waktu ke depan . thks

18 komentar:

  1. terimakasih atas sarannya bro,,jangan lama lama update nya ,, kami mau nangkap ayam hutan lagi nih untuk di jinakkan, hasil tangkapan sebelumnya and,,

    BalasHapus
  2. mas saya mw tnya,sya pmula untk mmlihara ayam hh, sya bli 2 bln yg lalu umur 2 bln, skrg ahh sya umr 4bln, udh agk jinak,udah mw mkn jngkrik dri tngan jga tpi knpa klw wktu sore mnjelang mlm msih suka loncat2.... Mhon info solusinya mas....???

    BalasHapus
  3. Salam,
    mohon mencelah, biasa saya akan campurkan ngan ayam betina (yg kita bela) supaya ayam hutan tadi tidak meronta-ronta dan dalam masa yg sama utk menajar ayam hutan tadi makan jagung atau apa2 makan...In syaa allah ayam hutan cepat jinak n sihat..

    BalasHapus
  4. salam ....., bagaimana cara mengawinkan ayam hutan jantan dengan ayam hutan betina. ? kandang yg baik untuk penangkaran tersebut sebaiknya ukuran berapa ?

    BalasHapus
  5. ass, saya jual ayam hutan hijau khas magelang jawa tengah harganya sepasang Rp1400 000 (NEGO) kalau ada yang minat nihhhh pin bbm saya 580d4bc6

    BalasHapus
  6. asalamualaikum, saya jual ayam hutan hijau sepasang sejuta empat ratus (nego)kalau ada yang minat nih pin bbm saya 580d4bc6 .trimakasih

    BalasHapus
  7. asalamualaikum, saya jual ayam hutan hijau sepasang sejuta empat ratus (nego)kalau ada yang minat nih pin bbm saya 580d4bc6 .trimakasih

    BalasHapus
  8. This story happened around early 2000. The incident occurred in a village in the interior of the state. when the season
    togel online

    BalasHapus
  9. Ayam jago hutan sumatera sudah agak jinak,,tapi juga mudah stress,,kemudian sakit lalu,, sekarat dan matiii,,huuuf,,??
    Tank's ,,masukan postnya,,salam,,kenal kukuruyuuuk,
    Ayam jago sumatera asli.

    BalasHapus
  10. Ayam jago hutan sumatera sudah agak jinak,,tapi juga mudah stress,,kemudian sakit lalu,, sekarat dan matiii,,huuuf,,??
    Tank's ,,masukan postnya,,salam,,kenal kukuruyuuuk,
    Ayam jago sumatera asli.

    BalasHapus
  11. Ayam hutan Sumatera asli jengger loyo ada obatnya,??
    Ayamjagohutan.blogspot.co.id
    Salam kenal dari ayam hutan Sumatera

    BalasHapus
  12. BONUS FREECHIP 50.000 SLOT ONLINE MENJELANG NATAL DAN TAHUN BARU 2021 !
    Link Freebet » https://bit.ly/37WZDzr

    Bandar Bolavita Sebagai Situs Judi Casino Live Sejak 2014. Membagikan Bonus Freechip Untuk para Pecinta Judi Casino Secara Gratis ! Khusus Untuk 100 Orang Pertama!

    Pendaftaran Dan Klaim Bonus Bisa Langsung Hubungi Kontak Dibawah ini (Online 24 Jam Setiap Hari) :
    » Nomor WhatsApp : 0812–2222–995

    BalasHapus
  13. Provider BvGaming Terbaik Di Indonesia ! 1 User id untuk semua jenis permainan..

    Menyediakan :
    - Taruhan Bola Online - Sportsbook
    - Poker Online
    - Domino
    - Ceme / Capsa Susun
    - Sabung Ayam Live
    - Casino Live
    - Slot Online / Ding-Dong Jackpot
    - Tembak Ikan
    - Togel
    - Bola Tangkas
    - Dan Masih Banyak Lainnya

    Banyak Promo Menarik ! Mulai Dari Bonus 100% Setiap Hari Hingga Jackpot Ratusan Juta Setiap Hari !
    Terima Metode Deposit Bank BJB : Via Transfer Rekening Bank | Pulsa | Gopay | Ovo | LinkAja | DANA | Sakuku.

    Atau Bisa Hubungi Whatsapp : +628122222995
    Link Daftar : https://bit.ly/regisbvgaming

    BalasHapus
  14. Online Casino No Deposit Bonus | KDRAG
    Online casinos in Indonesia will give you kadangpintar no 인카지노 deposit bonuses and you can still get some money when you play with these slot machines at online 카지노 casinos.

    BalasHapus